Selamat datang di artikel saya, yang akan membahas
tentang harga kawat galvanis 3mm, dalam artikel ini akan dijelaskan pengertian
galvanis, diameter galvanis, penjelasan metode galvanis dan akan memuat juga
beberapa perkiraan harga nya, tetapi sebelum membahas kawat galvanis, maka anda
harus terlebih dulu mengerti apa itu, kawat. Anda tentu sering mendengar,
ataupun pernah melihat kawat, sebelumnya Kawat adalah benda yang terbuat dari
logam yang sengaja dibuat panjang dan lentur. Kawat juga merupakan benda penghantar
listrik, artinya kawat dapat menghantarkan, atau menyalurkan daya listrik.
Selain itu juga, Kawat mempunyai banyak bentuk, jenis dan ukuran, atau diameter.
Seperti kawat galvanis yang akan kita bahas dalam artikel ini. Anda juga harus
tau bahwa, Kawat yang digunakan untuk menghantar listrik biasa dibungkus dengan
kulit yang terbuat dari karet yang biasa disebut kabel. Sekarang mari berlanjut
ke pembahasan selanjutnya, yaitu pengertian metode galvanis.
Galvanis adalah metode pencegahan
karat pada logam dengan melapisi logam dengan bahan yang lebih tahan terhadap
karat. galvanis adalah pelapisan logam anti karat atau non corrosive metal pada
besi dengan menggunakan 98% unsur seng/zink dan 2% nya unsur alumunium. Sedangkan
stainless adalah metode pencegahan karat pada logam terutama besi dan baja
dengan cara mencampur besi atau baja dengan logam nikel. Stainless adalah
pelapisan besi dengan logam anti karat menggunakan 10,5% unsur Kromium Jadi,
perbedaannya yang mendasar adalah dalam waktu pelapisan nya, galvanis digunakan
setelah barang jadi, sedangkan stainless digunakan pada proses pembentukan
barang Belakangan ini Besi galvanis sudah banyak digunakan dan dipercaya oleh
masyarakat, banyak juga Jasa pasang Tower yang menggunakan besi model ini. Proses
galvanis ada dua macam. Pertama adalah electro-plating atau UCP Galvanis.
Proses ini dengan cara memberi aliran listrik dalam kolam galvanis. Sehingga
partikel galvanis menempel pada besi sampai ketebalan yang diinginkan. Sedang
proses kedua adalah hot-dip galvanis yaitu dengan mencelupkan besi ke dalam
kolam galvanis panas. semakin tebal lapisan galvanisnya jika besi sering
dicelupkan. Untuk proses tower antikarat juga ada proses lain, yaitu pengecatan
dengan cat zinc chromate. Zat ini dipakai pada industri kapal dan Tower
triangle yang bersentuhan dengan air. Ketahanan zincromat dengan 2 kali
aplikasi bisa sampai 2 tahun.
Kawat galvanis ini memiliki banyak
ukuran, atau diameter. Dari 2mm, 3mm, 4mm, diameter akan terus meningkat sesuai
dengan kebutuhan kawat yang ada di masyarakat. Namun dengan memperhitungkan
banyak nya industri yang berkembang saat ini. Diameter atau ukuran kawat dapat
disesuaikan dengan kebutuhan konsumen. Dalam arti ukuran atau diameter kawat
dapat dipesan dan diproduksi sesuai dengan kebutuhan konsumen. Masuk ke bagian
harga, untuk harga kawat galvanis. Mari ambil contoh harga kawat galvanis 3mm,
harga kawat galvanis 3mm yang beredar di pasaran adalah Rp 9000/Kg. Harga Kawat galvanis 3mm ini dijual per meter, atau per gulungan.
Kawat Galvanis Gulungan, ukuran:
-3 mm
-2 mm
Dijual per KG, dengan harga: 9000/kg.
Kawat Galvanis Gulungan, ukuran:
-3 mm
-2 mm
Dijual per KG, dengan harga: 9000/kg.
Kawat
galvanis biasanya diolah lagi untuk membuat aneka peralatan, seperti contoh
yang bisa anda lihat dibawah ini:
Kawat galvanis bisa digunakan untuk membuat:
- Gantungan Baju
- Gantungan Ember
- Rangka Payung
- Mainan
- Kandang Burung
- DLL
Kawat galvanis bisa digunakan untuk membuat:
- Gantungan Baju
- Gantungan Ember
- Rangka Payung
- Mainan
- Kandang Burung
- DLL
Sedangkan
kawat galvanis dengan proses Hot Dipped Galvanized SNI 07-0040-2006 memiliki ukuran dan harga sebagai berikut:
8 (4,2 mm) Rp. 9.400 / kg
10 (3,4 mm) Rp. 9.400 / kg
12 (2,8 mm) Rp. 9.500 / kg
14 (2,1 mm) Rp. 9.650 / kg
16 (1,65 mm) Rp. 9.900 / kg
Kemasan Rolls = berat netto 50 kg.
8 (4,2 mm) Rp. 9.400 / kg
10 (3,4 mm) Rp. 9.400 / kg
12 (2,8 mm) Rp. 9.500 / kg
14 (2,1 mm) Rp. 9.650 / kg
16 (1,65 mm) Rp. 9.900 / kg
Kemasan Rolls = berat netto 50 kg.
Bwg 10 harga brapa???
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusThanks for a sharing
BalasHapuskata kunciHarga Kawat Baja Galvanis
Untuk ukuran yg 50 kg kira kira total panjangnya brapa ya?
BalasHapusUntuk ukuran yg 50 kg kira kira total panjangnya brapa ya?
BalasHapusLokasi PT di mana gan
BalasHapusuk 3mm yg beratnya 70 kg ga ada gan
BalasHapusBisa pesan ukuran 3mm 500 kg
BalasHapus